Kesehatan Mangaka Hunter x Hunter Turun Kembali
Ditulis dan diilustrasikan oleh Yoshihiro Togashi, manga Hunter x Hunter diperkirakan tidak akan kembali dalam waktu yang cepat. Melihat postingannya dalam lima hari terakhir ini, sang mangaka Hunter x Hunter terlihat mengeluhkan masalah kesehatannya. Yoshihiro Togashi baru saja kembali dari hiatus yang panjang, yaitu sejak tahun 2018 lalu. Kemudian mangaka ini kembali dengan membuat profil […]
Baca Selengkapnya